Umumnya, madu tergolong aman dan tidak banyak menimbulkan efek samping. Namun, madu belum boleh diberikan kepada bayi atau anak usia di bawah 1 tahun karena berisiko menyebabkan botulisme.
Botulisme adalah kondisi keracunan yang menyerang saraf tubuh dan berpotensi fatal.
SUMBER:
https://www.alodokter.com/manfaat-madu-ditinjau-dari-sisi-medis
LIHAT JUGA:
Bahaya! Bayi Dibawah Satu Tahun Dilarang Konsumsi Madu
https://akurat.co/gayahidup/id-1294697-read-bahaya-bayi-dibawah-satu-tahun-dilarang-konsumsi-madu
VIRAL Bayi Usia 34 Hari Diberi Susu Kambing dan Madu Agar Gemuk, Ini Tanggapan Dokter Anak
https://www.tribunnews.com/regional/2021/04/11/viral-bayi-usia-34-hari-diberi-susu-kambing-dan-madu-agar-gemuk-ini-tanggapan-dokter-anak